Mempercepat Loading Blog
Kamis, 03 Juni 2010
Ada banyak cara atau tips untuk mempercepat loading blog anda salah satunya dengan meminimalisir widget-widget yang tidak penting atau anda bisa menggunakan CSS Compress online gratis. Nah, untuk itu silahkan anda compress KODE HTML template anda dengan langkah sebagai berikut :
1. Login ke blogger anda.
2. Pilih Layout/Tata Letak
3. Cari Edit HTML
4. Lalu copy semua kode HTML template anda
5. Paste dibagian kosong yang lebar, tepatnya berada dikolom URL
6. Lalu klik Procces CSS
7. Tunggu sejenak
8. Setelah sudah selesai copy kode HTML yang anda sudah compress
9. Dan paste ditempat semula atau Edit HTML
Anda bisa mencobanya
Kalau ada saran, silahkan comment.
0 komentar:
Posting Komentar